Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Simak Syarat serta Cara Mendapatkan Vaksin Pfizer dan Moderna di Jakarta

image-gnews
Vaksin Covid-19 Pfizer di Puskesmas Lebak Bulus, Jakarta Selatan, Senin, 23 Agustus 2021. TEMPO / Hilman Fathurrahman W
Vaksin Covid-19 Pfizer di Puskesmas Lebak Bulus, Jakarta Selatan, Senin, 23 Agustus 2021. TEMPO / Hilman Fathurrahman W
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Ada kabar baik bagi warga DKI Jakarta yang membutuhkan vaksin Covid-19 jenis Pfizer dan Moderna. Kedua jenis vaksin ini diperuntukkan bagi warga dengan gangguan autoimun, imunologi lain atau komorbid lain, dan yang belum pernah divaksinasi Covid-19.

Berbeda dengan vaksin lainnya, Vaksin Pfizer dan Moderna dengan platform messenger RNA (mRNA) yang diproduksi oleh perusahaan farmasi asal Amerika Serikat. Interval (rentang waktu) penyuntikan vaksin Pfizer dan Moderna tercatat 21 hari. Kedua jenis vaksin ini tidak diperuntukkan untuk vaksin ketiga atau booster. 

Adapun vaksin Pfizer merupakan hasil kerja sama perusahaan bioteknologi Jerman BioNTech dengan perusahaan farmasi AS. Vaksin Pfizer dan Moderna diketahui telah mendapatkan daftar penggunaan darurat (EUL/ Emergency Use Listing) dari Organisasi Kesehatan Dunia dan memiliki efikasi sekitar 94-95 persen.

Untuk pendaftaran vaksinasi Pfizer dan Moderna bagi warga DKI Jakarta, peserta dapat melakukan pendaftaran secara online di aplikasi JAKI.

PFIZER

Simak sejumlah syarat ini untuk bisa menerima vaksin Pfizer bagi warga DKI Jakarta dan sekitarnya: 

  • Usia di atas 12 tahun
  • Belum pernah divaksin dosis 1 dan 2
  • WNI ber-KTP atau domisili DKI Jakarta (dibuktikan dengan surat keterangan RT)
  • Bisa diberikan untuk ibu hamil atau menyusui.
  • Prioritas bagi pengidap immune compromised seperti autoimun, komorbid berat, penyakit krnois, dan gangguan imunologi lain (dengan surat rekomendasi dokter)
  • Masyarakat umum Vaksin Pfizer bisa diperoleh di 16 lokasi fasilitas kesehatan di Jakarta.

Berikut adalah lokasi fasilitas kesehatan yang menyediakan vaksin Pfizer di wilayah DKI Jakarta:

  • Puskesmas Kecamatan Johar Baru
  • Puskesmas Kecamatan Kelapa Gading
  • RSIA Family
  • RSUD Tugu Koja
  • RSPI Puri Indah
  • RS Prikasih
  • Puskesmas Kelurahan Lebak Bulus
  • Puskesmas Kecamatan Cilandak
  • RSUD Jati Padang
  • Puskesmas Keluarahan Pancoran
  • UPK Kemenkes Rasuna Said
  • BPPSDM Kemenkes Hang Jebat
  • Puskesmas Kecamatan Pulogadung
  • RSKD Duren Sawit
  • RS Tk. IV Kesdam Cijantung
  • RS Islam Pondok Kopi

MODERNA

Berikut ini adalah syarat untuk mendapatkan vaksinasi Moderna di DKI Jakarta: 

  • Periksa ke dokter dan dapatkan surat persetujuan vaksinasi Moderna
  • Pilih lokasi, dan isi link pendaftaran masing-masing fasilitas kesehatan sesuai pilihan
  • Ikuti petunjuk yang ada termasuk mekanisme konfirmasi kehadiran.

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


BPOM Pastikan Vaksin AstraZeneca Sudah Tidak Beredar di Indonesia

1 hari lalu

Vaksin AstraZeneca menjadi satu di antara vaksin yang digunakan banyak negara termasuk Indonesia dalam melawan pandemi virus corona. Sarah Gilbert juga melepas hak paten dalam proses produksi vaksin tersebut, sehingga harga vaksin bisa lebih murah. Sarah dan sejumlah ilmuwan yang terlibat dalam pembuatan vaksin telah dianugrahi gelar kebangsawanan oleh Ratu Elizabeth II tahun ini. REUTERS
BPOM Pastikan Vaksin AstraZeneca Sudah Tidak Beredar di Indonesia

Koordinator Humas Badan Pengawas Makanan dan Obat (BPOM) Eka Rosmalasari angkat bicara soal penarikan vaksin AstraZeneca secara global.


AstraZeneca Tarik Vaksin Covid-19, Terkait Efek Samping yang Bisa Sebabkan Kematian?

3 hari lalu

Seorang petugas kesehatan memegang botol berisi vaksin Oxford/AstraZeneca coronavirus disease (COVID-19) di Rumah Sakit Nasional di Abuja, Nigeria, 5 Maret 2021. [REUTERS/Afolabi Sotunde]
AstraZeneca Tarik Vaksin Covid-19, Terkait Efek Samping yang Bisa Sebabkan Kematian?

AstraZeneca menarik vaksin Covid-19 buatannya yang telah beredar dan dijual di seluruh dunia.


Alasan Sosiolog Unair Sebut Penarikan Vaksin AstraZeneca Bisa Memicu Kecemasan Publik

3 hari lalu

Petugas kesehatan menyiapkan vaksin COVID-19 AstraZeneca saat vaksinasi COVID-19 massal pelaku transportasi di Terminal Kampung Rambutan, Jakarta, Kamis, 10 Juni 2021. Vaksinasi massal itu digelar karena pelaku transportasi publik melakukan mobilitas dan interaksi dengan masyarakat yang tinggi sehingga berisiko terpapar COVID-19. ANTARA FOTO/Hafidz Mubarak A
Alasan Sosiolog Unair Sebut Penarikan Vaksin AstraZeneca Bisa Memicu Kecemasan Publik

Peneliti Unair menilai penarikan vaksin AstraZeneca dari pasar akan memicu pro dan kontra. Masyarakat bisa ragu terhadap program vaksinasi nasional.


4 Vaksin Wajib Bagi Jamaah Haji 2024, Dua Jamaah dari Provinsi Ini Ada Tambahan Vaksin Polio

7 hari lalu

Seorang calon jamaah haji mendapatkan suntikan vaksin Meningitis pada pemeriksaan kesehatan di Rumah Sakit Umum Daerah (RSUD) Tangsel, Pamulang, Tangsel, Selasa (4/9). ANTARA/Muhammad Iqbal
4 Vaksin Wajib Bagi Jamaah Haji 2024, Dua Jamaah dari Provinsi Ini Ada Tambahan Vaksin Polio

Jamaah Haji 2024 wajib menerima 3 vaksin, namun khusus jamaah dari Jawa Timur dan Jawa Tengah, ada penambahan vaksin polio.


Vaksin AstraZeneca Disebut Sebabkan Trombositopenia, Apa Itu?

8 hari lalu

Waspadai Trombosit Tak Normal
Vaksin AstraZeneca Disebut Sebabkan Trombositopenia, Apa Itu?

Perusahaan farmasi AstraZeneca akui ada efek samping langka, yaitu Trombositopenia.


Vaksin AstraZeneca Tidak Diedarkan Lagi di Dunia, Begini Dampaknya untuk Indonesia

8 hari lalu

Vaksin AstraZeneca menjadi satu di antara vaksin yang digunakan banyak negara termasuk Indonesia dalam melawan pandemi virus corona. Sarah Gilbert juga melepas hak paten dalam proses produksi vaksin tersebut, sehingga harga vaksin bisa lebih murah. Sarah dan sejumlah ilmuwan yang terlibat dalam pembuatan vaksin telah dianugrahi gelar kebangsawanan oleh Ratu Elizabeth II tahun ini. REUTERS
Vaksin AstraZeneca Tidak Diedarkan Lagi di Dunia, Begini Dampaknya untuk Indonesia

Epidemiolog menilai penarikan stok vaksin AstraZeneca dari pasar global tak berpengaruh terhadap penanganan Covid-19 saat ini.


Ramai soal Efek Samping Langka AstraZeneca, Begini Cara Cek Jenis Vaksin Covid-19 yang Pernah Diterima

9 hari lalu

Vaksin Covid-19 AstraZeneca. REUTERS/Dado Ruvic
Ramai soal Efek Samping Langka AstraZeneca, Begini Cara Cek Jenis Vaksin Covid-19 yang Pernah Diterima

Pengecekan status dan jenis vaksin Covid-19 bisa dicek melalui aplikasi SatuSehat


Bukan Akibat Efek Samping, Ini Kata AstraZeneca yang Tarik Stok Vaksin Covidnya di Dunia

9 hari lalu

Botol berlabel
Bukan Akibat Efek Samping, Ini Kata AstraZeneca yang Tarik Stok Vaksin Covidnya di Dunia

Perusahaan farmasi AstraZeneca telah memutuskan menarik stok vaksin Vaxzefria dari seluruh dunia. Waktunya bareng dengan sidang gugatan.


Penyebab Meningitis pada Anak Sering Sulit Didiagnosis

9 hari lalu

Ilustrasi meningitis. Shutterstock
Penyebab Meningitis pada Anak Sering Sulit Didiagnosis

Meningitis sering sulit didiagnosis dan bisa berkembang sangat pesat. Kalau anak-anak tidak tertolong dalam waktu 24 jam bisa meninggal


Heboh Efek Samping AstraZeneca, Pakar Sebut Perlunya Kajian Kejadian TTS Akibat Vaksinasi

9 hari lalu

Petugas menyuntikkan vaksin Covid-19 dosis ketiga (booster) di halaman Masjid Istiqlal, Jakarta, Selasa, 5 April 2022. Ditreskrimum Polda Metro Jaya menyelenggarakan vaksinasi booster jenis Pfizer dan Astrazeneca sebanyak 1.000 dosis. ANTARA FOTO/Dhemas Reviyanto
Heboh Efek Samping AstraZeneca, Pakar Sebut Perlunya Kajian Kejadian TTS Akibat Vaksinasi

Pakar menyarankan agar vaksinasi tetap dijalankan namun dengan menggunakan jenis lain jika masyarakat ragu pada vaksin AstraZeneca.